
Komite Koordinasi Pendidikan (Komkordik) RS Pendidikan dan Penelitian Atma Jaya berkolaborasi dengan Ikatan Alumni FKIK UAJ kembali menyelenggarakan acara ilmiah rutin "Monthly Scientific Meeting" yang akan diselenggarakan pada:
Hari/ tgl: Sabtu, 25 September 2021
Waktu: Pk. 15.00 WIB - selesai
Tema: "LOVE YOUR EYES" (World Sight Day 2021)
Hadir sebagai Narasumber:
- dr. Danang Dwinaryono, Sp.M
- dr. Cisca Kuswidyati, Sp.M, M.Sc
Moderator:
- dr. Airina Stefani, Sp.M
Online melalui Zoom Meeting:
Link: https://atmajaya-ac-id.zoom.us/j/92361834265?pwd=V0Y5b3pQeXpyM29adEdjTXJZdzZFZz09
Meeting ID: 923 6183 4265
Passcode: 261539
Pastikan rekan-rekan sejawat sekalian tidak melewatkan kesempatan berharga untuk hadir dan berdiskusi dalam acara ini secara virtual. Dapatkan ilmu yang bermanfaat bagi praktik sehari-hari demi layanan pasien yang semakin paripurna di tempat berkarya masing-masing!
Salam Sehat.